Pemkab OKI Rotasi Sejumlah Pejabat Administrator dan Pengawas

Kamis 06-04-2023,01:23 WIB
Reporter : Emil Hidayat
Editor : Maulana Muhammad

OKI. (17) Umi Halimi, A.Md.Keb. jabatan lama sebagai Pengelola Data pada Subbag TU Dinas Pengendalian Penduduk & KB Kab. OKI dilantik sebagai Kasi Kesejahteraan Sosial pada Kantor Kecamatan SP Padang Kab. OKI.

(18) Darman, S.Sos. jabatan lama sebagai Pengelola Bahan Perencanaan pada Subbag Keuangan & Perencanaan Kantor Kec. SP Padang Kab. OKI dilantik menjadi Kasubbag Keuangan & Perencanaan pada Kantor Kecamatan SP Padang Kab. OKI. 

(19) Ansyori, S.I.P., M.Si jabatan lama sebagai Pengelola Kepegawaian pada Subbag Umum & Kepegawaian Kantor Kec. SP Padang Kab. OKI dilantik sebagai Kasubbag Umum & Kepegawaian pada Kantor Kecamatan SP Padang Kab. OKI.

(20) Mulyadi, S.H. jabatan lama sebagai  Kasi Ketentraman & Ketertiban pada Kantor Kelurahan Tanjung Lubuk Kec. Tanjung Lubuk Kab. OKI dirotasi sebagai Kasi Pelayanan Umum pada Kantor Kecamatan Teluk Gelam Kab. OKI.

(21) Andi Wijaya, S.I.P. jabatan lama sebagai Pengelola Keamanan & Ketertiban pada Seksi Ketentraman & Ketertiban Kec. Teluk Gelam Kab. OKI dilantik sebagai Pj. Kasubbag Keuangan & Perencanaan pada Kantor Kecamatan Teluk Gelam Kab. OKI.

(22) Mayarita, SKM jabatan lama sebagai Perawat Mahir pada Puskesmas Mulya Guna Dinas Kesehatan Kab. OKI dilantik sebagai Kasubbag Umum & Kepegawaian pada Kantor Kecamatan Teluk Gelam Kab. OKI sert

(23).Moehendro Farid, S.Sos jabatan lama sebagai Pengadministrasi Perizianan pada Seksi Pelayanan Umum Kantor Kec. Jejawi Kab. OKI dilantik sebagai Pj. Kasubbag Keuangan & Perencanaan pada Kantor Kecamatan Jejawi Kab. OKI.

Kategori :