RADAR PALEMBANG Pemerintah Kabupaten Banyuasin menggelar Musyawarah Perencanaan Pembangunan Musrenbang Kabupaten Banyuasin tahun 2023 Selasa 15 3 2022 di Gedung Graha Bumi Sedulang Setudung Bupati Banyuasin H Askolani membuka acara dan hadir juga Ketua DPRD Kabupaten Banyuasin Iran Setiawan Sekda Banyuasin H Senen Har dan unsur Forkopimda serta jajaran pemerintah kecamatan di seluruh kecamatan dalam Kabupaten Banyuasin Bupati Banyuasin H Askolani mengungkapkan bahwa Musrenbang tahun 2023 ini adalah tahun terakhir kepemimpinannya bersama Wakil Bupati H Slamet Somosentono dalam rangka membangun dan melayani masyarakat di Kabupaten Banyuasin BACA JUGA Bupati Askolani Resmikan Wisata Air Kabupaten Banyuasin Musrenbang ini kita sinergikan dengan semua pihak dan semua elemen masyarakat Banyuasin untuk menyelesaikan RPJMD tahun 2018 2023 dan tentunya akan kita fokuskan serta kita kerjakan dengan baik dengan pola kerja keras ikhlas dan kerja cerdas katanya Untuk mencapai semua itu lanjutnya harus lakukan komunikasi koordinasi dan harmonisasi dengan semua pihak termasuk dengan pemerintah provinsi dan juga pemerintah pusat Mudah mudahan dengan hasil kinerja kita ini membuahkan hasil seperti kata Bappeda bahwa Banyuasin mendapat penghargaan pembagunan daerah terbaik nomor 2 di Sumatera Selatan dengan angka pengangguran turun angka kemiskinan turun dan alhamdulillah angka perekonomian kita juga meningkat ujar Askolani Terkait adanya efesiensi anggaran sebanyak Rp 175 miliar Bupati H Askolani mengatakan itu akan digunakan untuk memenuhi kebutuhan dalam Pemerintahan Kabupaten Banyuasin Baik di bidang pembangunan maupun di bidang pelayanan masyarakat Karena ada penambahan kepegawaian kita dari P3K yang kemarin belum sempat teranggarkan dan karena ini instruksi dari Kementerian Dalam Negeri untuk itu kita harus menyiapkan anggaran untuk melantik mereka yang sudah memenuhi syarat pengangkatan P3K Dan yang lain akan difokuskan pada 7 prori dan 12 gerakan bersama masyarakat paparnya Sementara Ketua DPRD Banyuasin Irian Setiawan mengungkapkan untuk ke depan di tahun 2023 Pemkab Banyuasin banyak memerlukan anggaran di tahun 2023 memasuki tahun politik tahapan pemilu Oleh karena itu ada pembagian tugas untuk pengelolaan anggaran Anggaran tersebut ada yang pusat dan dari Kabupaten Banyuasin juga harus mempersiapkan itu Untuk itu kita akan mengadakan rapat bersama eksekutif maupun legislatif untuk mempersiapkan ini ujarnya Irian Terkait utang Pemerintah Kabupaten Banyuasin di bawah kepemimpinan Bupati Askolani Irian mengatakan bahwa pinjaman daerah sebanyak Rp 288 miliar itu sudah lunas tri nbsp nbsp
Banyuasin Gelar Musrenbang Tahun 2023
Selasa 15-03-2022,16:57 WIB
Kategori :