Amankan Pasok LNG, PGN Sepakati Kontrak dengan Donggi-Senoro LNG

Amankan Pasok LNG, PGN Sepakati Kontrak dengan Donggi-Senoro LNG

PGN sepakati kontrak dengan Donggi-Senoro LNG.--dokumen/radarpalembang.id

PGN akan senantiasa menjalankan komitmen agar pasokan LNG tetap bisa diandalkan untuk keberlangsungan bisnis,” imbuh Rosa.

Selain memenuhi kebutuhan pelanggan eksisting, penambahan pasokan gas hasil regasifikasi LNG juga dapat menambah potensi penetrasi pasar.

BACA JUGA:Genjot Utilisasi Gas Bumi Jateng, PGN Salurkan 8 BBTUD ke Produsen Kaca di KIT Batang

BACA JUGA:Sinergi dalam Transisi Energi, PGN Solution Jajaki Studi Bersama pada Geothermal Center of Excellence

Pemanfaatan LNG menjadi pertimbangan yang paling feasible saat ini di tengah tantangan penurunan produksi alami (natural decline) gas bumi.

Rosa melanjutkan, penyerapan LNG juga diharapkan dapat menyumbang volume dalam rangka pencapaian target volume niaga tahun 2024. Sejauh ini PGN menjaga target volume niaga tahun 2024 sebesar 954 BBTUD.

PGN telah memiliki kapabilitas dalam pengelolaan dan distribusi LNG.

"Selain mendukung iklim perekonomian nasional, LNG dapat menjadi sumber energi yang ramah lingkungan dan berkelanjutan untuk mendukung target net zero emission pada 2060,” tutup Rosa.

 

Sumber: