Cara Gunakan Shopee PayLater dari Website Shopee Secara Langsung, Awas Jangan Salah Langkah Ya Gaes!

Cara Gunakan Shopee PayLater dari Website Shopee Secara Langsung, Awas Jangan Salah Langkah Ya Gaes!

Ternyata tak hanya melalui aplikasi, layanan Shopee PayLater juga bisa diakses dengan menggunakan Situs Web Shopee.--

Pertama, buka aplikasi Shopee di perangkat Anda. 

Jika belum memiliki aplikasi ini, unduh dan pasang dari toko aplikasi ponsel Anda.

Pilih Produk yang Akan Dibeli

Cari dan pilih produk yang ingin Anda beli.

Lanjutkan ke Halaman Check Out

Setelah memilih produk, lanjutkan ke halaman ‘Check Out’.

Pilih Metode Pembayaran

Pada halaman pembayaran, pilih menu ‘Metode Pembayaran’.

Pilih SPayLater

Pilih opsi ‘SPayLater’ dan tentukan jangka waktu cicilan yang Anda inginkan, apakah satu bulan, tiga bulan, enam bulan, atau dua belas bulan.

Konfirmasi Pesanan

Setelah itu, klik ‘Buat Pesanan’. 

Pastikan Anda memeriksa rincian belanja dan pembayaran dengan benar sebelum melanjutkan.

Masukkan PIN ShopeePay

Untuk menyelesaikan pesanan, masukkan PIN ShopeePay Anda.

Sumber: