Harga Emas Antam Hari Ini, Minggu 9 Juni 2024 Terpantau Stabil, Ukuran 1 Kg Kini Dibandrol Rp 1,2 Miliar
Harga emas hari ini keluaran PT Aneka Tambang Tbk (ANTM) atau harga emas Antam stabil pada perdagangan Minggu, 9 Juni 2024 --
Harga emas Antam 25 gram sebesar Rp 31.812.000
BACA JUGA:Usai Anjlok Sejak Awal Mei, Kini 5 Juni 2024 Harga Emas Cukup Meroket Tinggi
Harga emas Antam 50 gram sebesar Rp 63.545.000
Harga emas Antam 100 gram sebesar Rp 127.012.000
Harga emas Antam 250 gram sebesar Rp 317.265.000
Harga emas Antam 500 gram sebesar Rp 634.320.000
BACA JUGA:Harga Emas Antam Anjlok Terus, Saat ini Rp 1,336 Juta per Gram, Buruan Dibeli
Harga emas Antam 1.000 gram sebesar Rp 1.268.600.000.
Mengacu pada Peraturan Menteri Keuangan (PMK) Nomor 34 Tahun 2017, pembelian emas batangan akan dikenai PPh 22 sebesar 0,9 persen.
Namun, pemegang Nomor Pokok Wajib Pajak (NPWP) dapat memperoleh potongan pajak sebesar 0,25 persen setiap transaksi, sesuai dengan PMK Nomor 38 Tahun 2023.
Tiap pembelian emas batangan akan mendapatkan bukti potong PPh 22.
BACA JUGA:Rincian Harga Emas Antam Hari Ini, Senin 3 Juni 2024, Turun Rp 1.000, Cek Daftar Beli Selengkapnya
Sementara itu, harga jual kembali (buyback) emas Antam juga tercatat mengalami penurunan Rp 38 ribu menjadi Rp 1,21 juta per gram dibandingkan dengan harga kemarin.
Adapun, harga jual kembali ini belum mempertimbangkan pajak jika nominalnya lebih dari Rp10 juta.
Buyback merupakan harga yang diberikan kepada investor ketika mereka menjual kembali emas tersebut.
Sumber: