Harga Emas Hari Ini Sabtu 3 Februari Anjlok Rp 9 Ribu, Cek di Sini Sebelum Membeli

Harga Emas Hari Ini Sabtu 3 Februari Anjlok Rp 9 Ribu, Cek di Sini Sebelum Membeli

Berdasarkan laman Logam Mulia, harga emas hari ini, Sabtu 3 Februari 2023, keluaran PT Aneka Tambang anjlok hingga Rp 9 ribu per gram.--

BACA JUGA:Awal Februari 2024, Harga Emas Antam Turun Tipis Rp1.000 Jadi Rp1,143 Juta per Gram

Emas batangan 5 gram sebesar Rp 5.485.000

Emas batangan 10 gram sebesar Rp 10.915.000

Emas batangan 25 gram sebesar Rp 27.162.000

Emas batangan 50 gram sebesar Rp 54.245.000

BACA JUGA:Harga Emas Antam Hari Ini Naik Tipis, Harganya Rp1,144 juta per Gram

Emas batangan 100 gram sebesar Rp 108.412.000

Emas batangan 250 gram sebesar Rp 270.765.000

Emas batangan 500 gram sebesar Rp 541.320.000

Emas batangan 1000 gram sebesar Rp 1.082.600.000

BACA JUGA:Cara Beli Emas Edisi Imlek 2024, Motif Tiga Dimensi Gambar Shio Naga

Sementara harga emas hari ini untuk buyback emas PT Aneka Tambang atau Antam tidak mengalami perubahan dan membuat harga buyback saat ini menjadi Rp 1,038 juta per gram. 

Harga buyback ini berarti jika Anda ingin menjual emas, maka Antam akan membelinya dengan harga tersebut.

Sesuai dengan PMK No. 34/PMK 10/2017, pembelian emas batangan akan dikenakan PPh 22 sebesar 0,9 persen. 

Artinya, jika ingin mendapatkan potongan pajak lebih rendah, sebesar 0,45 persen, harus menyertakan nomor NPWP untuk transaksinya.

Sumber: