Tak Perlu Minum Obat, Ini 5 Cara Efektif Hilangkan Sakit Kepala

Tak Perlu Minum Obat, Ini 5 Cara Efektif Hilangkan Sakit Kepala

5 Cara Efektif Hilangkan Sakit Kepala tanpa obat--

PALEMBANG, RADARPALEMBANG.COM - Sakit kepala ternyata dapat diobati dengan mudah lewat beberapa cara berikut ini tanpa harus mengkonsumsi obat-obatan.

Sakit kepala tentunya adalah hal yang sangat menggangu apa lagi akalu sampai berdenyut-denyut, tentunya ha itu butuh penangan segera dan jangan sampai dibiarkan berlarut.

Sakit kelapa dapat terjadi akibat adanya pelebaran pembuluh darah sehingga meningkatkan aliran darah ke kepala.

Selain itu ada bebrapa kondisi yang dapat memicu terjadinya sakit kepala, seperti tekanan darah rendah, dehidrasi, atau kebanyakan mengonsumsi minuman atau makanan berkafein.

BACA JUGA: Dahsyat! Ini 8 Manfaat Rutin Mandi Subuh Bagi Kesehatan Tubuh

Ternata ada beberapa cara efektif untuk dapat menghilangkan rasa sakit kepala ketika kita tidak dapat menemukan obat di rumah.

Berikut beberapa cara yang efektif dilakukan untuk bisa meredakan dan menghilangkan raa sakit pada kepala tanpa harus meminum obat-obatan.

1. Kompres kepala dan leher dengan air dingin

Saat sakit kepala menyerang kamu dapat mengompres kepala dan leher menggunakan air dingin untuk meredakan rasa sakit tersebut.

Dinginnya suhu air efektif meredakan sakit kepala yang disebabkan oleh adanya peradangan atau pembengkakan.

Caranya adalah bungkus es batu dengan handuk lalu tempelkan ke kepala atau leher selama lebih kurang 15-20 menit.

BACA JUGA:8 Penyebab Orang Kena Wasir, Apakah Bisa Sembuh Sendiri? Begini Penjelasannya

2. Minum air putih yang cukup

Perbanyaklah meminum air putih saat sakit kepala menyerang, bisa jadi hal tersebut dipicu oleh kurangnya cairan di dalam tubuh (dehidrasi).

Sumber: