Film Horor ‘Primbon’, Berlatar di Jawa Tengah, Bercerita Tentang Anak yang Hilang?

Film Horor ‘Primbon’, Berlatar di Jawa Tengah, Bercerita Tentang Anak yang Hilang?

Film Primbon tayang di bioskop seluruh Indonesia mulai 10 Agustus 2023.--Doc.radarpalembang.disway

BACA JUGA:Solusi Internet Cepat, Telkomsel JITU 1 IndiHome, Cek di Sini Ragam Paketnya?

Sang ibu, Dini (diperankan Happy Salma) masih teguh memegang keyakinan bahwa putrinya masih hidup.

Keajaiban terjadi ketika Rana kembali pulang setelah sebuah tahlilan.

Mereka yang hidup dengan mengandalkan primbon sebagai pegangan, percaya bahwa Rana yang kembali ini bukanlah manusia.

Siapa kah yang sebenarnya kembali pulang ke rumah? Misteri ini yang menjadi daya tarik film dengan rangkaian jalur cerita yang seru.

BACA JUGA:Waktu Terbatas! Promo Diskon Rp500 Ribu bagi Pelanggan Baru Paket JITU 1 IndiHome, Cek di Sini?

“Primbon menjadi bukti nyata komitmen Telkomsel dalam membuka semua peluang kemajuan di setiap fase kehidupan masyarakat,”kata Vice President Digital Lifestyle Telkomsel, Nirwan Lesmana, Jumat 11 Agustus 2023.

Film Primbon menjadi hasil kolaborasi bersama para pegiat dan talenta kreatif perfilman Tanah Air.

“Kami berharap, penayangan film yang sarat akan unsur budaya dan kepercayaan yang hidup di tengah masyarakat ini juga dapat diterima dengan baik oleh para penonton, khususnya bagi para penikmat film bergenre horor,”ujar Nirwan Lesmana.

MAXstream sendiri merupakan platform video dari Telkomsel yang menayangkan beragam konten hiburan digital.

BACA JUGA:Cara Berlangganan Paket JITU 1 dari IndiHome, Berikut 6 Jalur Bisa di Akses Pelanggan Telkomsel?

Konten hiburan digital dari Telkomsel MAXstream dalam bentuk video-on-demand.

Telkomsel MAXstream memproduksi film yang dapat dinikmati di berbagai kanal penayangan, sebagai berikut:

1. Bioskop.

2. Platform Over the Top (OTT).

Sumber: