TJSL SESERA Pusri Raih Penghargaan di AREA Awards 2023 Kategori Social Empowerment

TJSL SESERA Pusri Raih Penghargaan di AREA Awards 2023 Kategori Social Empowerment

PT Pusri Palembang berhasil meraih penghargaan Asia Responsible Enterprise Awards (AREA) Tahun 2023 Kategori Social Empowerment melalui program SESERA.--Doc.radarpalembang.disway

BACA JUGA:TJSL Pusri Resmikan Pojok Baca SESERA, Tingkatkan Edukasi Anak Pulau Kemaro

8. Pekerjaan Layak dan pertumbuhan Ekonomi.

10. Mengurangi Ketimpangan.

13. Penanganan Perubahan Iklim.

17. Kemitraan untuk Mencapai Tujuan, serta berdasar pada prinsip ESG (Environmental, Social, and Governance).

BACA JUGA:Pusri Gelar Program Mudik Bersama BUMN 2023, Ini Rute Perjalanannya

Saat ini, program SESERA PT Pusri Palembang atau Pusri tengah fokus untuk mengembangkan beberapa potensi, sebagai berikut: 

1. Potensi pertanian di Pulau Kemaro.

2. Pengembangan alat transportasi menggunakan energi terbarukan.  

3. Sedang menyiapkan pembukaan Resto Apung.

BACA JUGA:Pusri Palembang Berbagi Berkah Ramadan 1444 H Bersama Anak Yatim dan Dhuafa

4. Resto Apung sebagai salah satu destinasi wisata di sekitar Pulau Kemaro.

Sumber: