Bisa Coba Fitur Baru Ini Lebih Awal, Bagaimana Cara Gabung WhatsApp Beta?
ilustrasi--bobo.id
Cara Dapatkan WhatsApp Beta
Bagi yang ingin merasakan fitur baru WhatsApp lebih cepat, maka bisa bergabung dengan WhatsApp Beta.
BACA JUGA:Dukung Percepatan Transformasi Digital, Smartfren Hadirkan Solusi Teknologi Terbaru di Sumsel
Cara bergabung ke WhatsApp Beta dari perangkat Android bisa langsung lewat Play Store dengan langkah berikut:
1. Buka Google Play Store
2. Cari 'WhatsApp' di kategori Aplikasi
3. Ketuk ikon aplikasi 'WhatsApp'
4. Gulir ke bawah dan ketuk 'Become a tester'.
5. Sign in pakai akun Google yang teman-teman punya
6. Ketuk 'Join'.
BACA JUGA:Wakil Rektor Bidang Riset Inovasi dan Teknologi Bicara Tentang Revolusi Industri 4.0
Jika berhasil, maka teman-teman sudah bisa merasakan fitur terbaru lebih awal. Sayangnya, banyak juga yang gagal.
Pemasangan WhatsApp Beta yang gagal ini biasanya disebabkan karena Program Beta sudah penuh ketika mendaftar.
Kalau itu terjadi, jangkan khawatir, sebab kita masih bisa bergabung WhatsApp Beta lewat link berikut di browser ponsel.
Nah, itulah informasi lengkap tentang WhatsApp Beta yang bisa rasakan fitur terbaru. Apakah kamu tertarik untuk mencobanya?
Sumber: