Ingin Khusuk Ibadah Haji, Simak Caranya di Sini
Berikut 6 Tips Agar dapat Khusu Saat Menjalankan Ibadah Haji--
Sebelum Anda pergi haji, Anda harus mempelajari berbagai hal seperti: Bacaan Doa, Tata Cara Haji, Rukun Haji dan lain-lain.
Karena ketika Anda beribadah di sana anda akan fokus pada setiap ayat yang Anda baca.
BACA JUGA:Ini Sebaran per Provinsi untuk Hotel Jemaah Haji Indonesia di Makkah
4. Selalu sabar dan tahan emosional
Saat sedang menunaikan ibadah haji tahan emosi dengan sabar ketika sedang mendapat masalah atau ketidak sukaan selalu mengingat allah. Jadikan haji Anda sesuatu yang membuat Anda lebih baik.
5. Tidak terburu-buru
Lakukan ibadah dengan penuh hikmat tetap fokus pada tujuan setiap ibadahmu semua do’a yang di sampaikan saat sedang berada didepan ka’bah lalu renungkan semua niat dan makna yang dilaksanakan dalam ibadah haji.
BACA JUGA:Mbah Harun, Jemaah Haji Indonesia Tertua Tiba di Madinah, Berusia 119 Tahun Asal Madura
6. Tinggalkan hal-hal yang tidak penting dan gangguan-gangguan
Jika akan berhaji sebaiknya dulu tinggalan dulu hal yang tidak penting, misalnya mematikan handphone saat sholat. Gunakan dengan bijak saat ada kebutuhan mendesak.
Namun, hindari juga pikiran-pikiran sepele, karena bisa mengganggu fokus.
BACA JUGA:Jemaah yang Wafat Setelah Masuk Asrama Haji Akan Dibadalhajikan
7. Saling menghormati
Selama menunaikan ibadah haji Anda akan mengenal orang-orang di sekitar Anda, ddari daerah mana mereka berasal. Membangun hubungan persahabatan satu sama lain baik dari Indonesia maupun dari luar negeri.
Itulah tadi tips agar dapat khususk dalam beriibadah haji, dan semoga dapat bermanfaat buat semua.
Sumber: