Ternyata, Salah Jika Tinggalkan Kamar Hotel Berantakan

Ternyata, Salah Jika Tinggalkan Kamar Hotel Berantakan

Petugas hotel sedang memberesken kamar untuk memberikan kenyamanan kepada para tamu hotel yang akan staycation.--dokumen radarpalembang.disway.id

Etika lain yang disinggung oleh Meier adalah kebiasaan tamu yang hobi pakai bath robe atau jubah mandi dan baju renang saat berada di area umum seperti lobi hotel. Yang ini jangan ditiru, ya.

"Yang terakhir, jangan memanggil petugas dengan tepuk tangan, melambai secara agresif atau membentak. Itu dilarang," ujar dia.

Meier meminta agar traveler bisa memanggil petugas dengan hormat dan bersikap baik.

"Orang-orang yang bekerja di hotel biasanya bekerja berjam-jam pada malam hari dan akhir pekan. Sangat penting untuk bersikap baik dan hormat," kata dia.

 

 

 

Sumber: