5 Tutorial Gaya Hijab Simple dan Kekinian Cocok Buat Lebaran

5 Tutorial Gaya Hijab Simple dan Kekinian Cocok Buat Lebaran

Tutorial Gaya Hijab Simple dan Kekinian Cocok Buat Lebaran--

PALEMBANG, RADARPALEMBANG.COM - Merayakan lebaran merupakan hari dimana para wanita memilh outfit dengan penampilan terbaik dari ujung kepala hingga ujung kaki.

Tidak hanya persiapan baju lebaran, kamu juga perlu menyiapkan style hijab yang bagus. Apalagi di saat ingin berpergian ke rumah keluarga, ke rumah teman maupun pacar.

Bagi wanita berhijab tentunya akan memilih outfit dan gaya hijab yang simple dan  kekinian untuk dikenakan di hari lebaran.

Berbicara tentang gaya hijab, ada banyak gaya atau model hijab yang bisa kamu tiru untuk digunakan pada hari lebaran.

BACA JUGA:Viral, Busana Muslim Lesti Kejora Jadi Trend Fashion Lebaran 2023

Dan untuk mempermudah supaya kamu tidak bingung bagaimana gaya hijab yang akan dikenakan. Berikut pilihan gaya hijab yang bisa kamu tiru lengkap dengan tutorialnya.

1.Hijab Pita

Model hijab yang bisa kamu gunakan adalah hijab segiempat atau hijab square. 

BACA JUGA:4 Outfit Baju Lebaran untuk Wanita Behijab, Simple dan Elegan

Caranya pakailah hijab seperti biasanya kemudian satukan dibawah dagu menggunakan jarum pentul.

Tarik salah satu sisi kebelakang sampai kedepan.

Selanjutnya ikat kedua ujung hijab berbentuk pita dibagian leher, untuk lebih bagus gunakan hijab berbahan lembut, seperti bella square, chiffon atau paris.

2. Hijab Anting

Sumber: