BI Sumsel Luncurkan 4 Inovasi Ketahanan Pangan Jelang Ramadhan, Cek Langkah Programnya

BI Sumsel Luncurkan 4 Inovasi Ketahanan Pangan Jelang Ramadhan, Cek Langkah Programnya

Deputi Gubernur Bank Indonesia Aida S Budiman saat memberikan sambutan dalam peluncuran inovasi pengendalian inflasi untuk ketahanan pangan di Sumsel, Jumat 24 Februari 2023.-Salamun Sajati/radarpalembang.disway-

BACA JUGA:Data Lengkap Ekonomi Sumsel 3 Tahun Terakhir, Saat Covid19 Ternyata 4 Sektor Terpuruk

Di tahun kedua GNPIP ini, menurut Aida, kita perlu pastikan ketersediaan pasokan dan distribusi sebagai fokus utama. 

"Mari kita penuhi dengan jumlah yang cukup dan harga yang terjangkau," pungkas Aida S Budiman.

GNPIP sendiri merupakan wujud  komitmen bersama untuk  mengoptimalkan langkah  pengendalian inflasi dari sisi suplai dan mendorong produksi guna mendukung ketahanan  pangan secara integratif, masif guna mendukung pemulihan ekonomi nasional.

Sumber: