Rudal Kembali Bombardir Ukraina, Bulgaria Usir Diplomat Rusia

Rudal Kembali Bombardir Ukraina, Bulgaria Usir Diplomat Rusia

RADAR PALEMBANG Ketegangan antara Rusia dan Ukraina masih berlanjut Rudal kembali bombardir Ukraina yang mengakibat dua kota yaitu Poltava dan Kremenchuk hancur lebar Serangan rudal Rusia mengenai infrastruktur dan perumahan penduduk sipil Serangan rudal kembali bombardir Ukraina terjadi Sabtu Pagi waktu setempat Sejumlah infrastruktur fasilitas umum dan bangunan tempat tinggal hancur lebur Rudal Rusia menghantam salah satu fasilitas infrastruktur tadi malam tulis Kepala Wilayah Poltava Dmitry Lunin mengutip dari laporan reuter BACA JUGA Rusia Kuasai Listrik Nuklir Ukraina Eropa Khawatir Merasa Terancam Lunin menuli banyak serangan di dua kota pagi Sabtu Lunin mengatakan sedikitnya empat rudal menghantam dua objek infrastruktur di Poltava Menurut informasi awal tiga pesawat musuh menyerang fasilitas industri Kremenchuk BACA JUGA Serangan Rusia ke Ukraina Meningkat Zelenskiy Bantah Kota Kherson Oblast Telah Takluk Kota Polvata merupakan ibu kota wilayah Poltava bagian timur Kiev Sementara Kremenchuk adalah salah satu kota terbesar di daerah tersebut Belum ada informasi langsung mengenai kemungkinan korban Sementara Reuters belum dapat memverifikasi langsung laporan tersebut Rusia menyangkal telah menargetkan warga sipil dalam perang yang di luncurkan Presiden Rusia Vladimir Putin pada 24 Februari Moskow menyebut serangan terbesar di Eropa sejak Perang Dunia II itu sebagai operasi militer khusus Sementara itu kepala wilayah Dnipro Valentyn Reznichenko lewat unggahannya mengatakan rudal menyasar fasilitas infrastruktur hingga melukai dua orang dan menimbulkan kerusakan yang signifikan Dnipro merupakan wilayah Ukraina barat daya Dia mengatakan sebuah SPBU Di Kota Kryvyi Rih ditembaki sehingga menyebabkan kebakaran Bulgaria Usir Diplomat Rusia Sementara itu Negara yang merupakan sekutu terdekat Moskow selama perang dingin mengusir seorang diplomat Rusia Bulgaria melakukan pengusiran atas tuduhan pengintaian Diplomat tersebut diberi waktu 72 jam untuk segera meninggalkan Bulgaria BACA JUGA Lagak Erdogan Hentikan Perang Rusia Ukraina Putin Masih Bergeming Hubungan antara Rusia dan Bulgaria belakangan merenggang Bulgaria kini menjadi anggota NATO dan Uni Eropa Padahal pada perang dingin lalu Bulgaria merupakan sekutu terdekat Rusia Bulgaria mengusir 12 diplomat Rusia bulan lalu dan menyuruh pulang duta besarnya dari Moskow untuk konsultasi terkait pernyataan tidak diplomatis tajam dan kasar dari duta besar Rusia untuk Sofia Kementerian mengatakan telah diberitahu oleh jaksa bahwa salah satu diplomat yang dirahasiakan namanya yang terakreditasi sebagai sekretaris pertama di kedutaan besar Rusia di Sofia terlibat kegiatan intelijen yang tak sesuai Antara JPNN nbsp

Sumber: