Dapur Neka Buka Sore dengan Menu Ramadan khas Minang

Dapur Neka Buka Sore dengan Menu Ramadan khas Minang

Dapur Neka di Jalan Sukabangun 2 tepat di depan Toko Balon Faza Palembang ini biasa buka mulai pukul 6 00 10 00 WIB kini hadir di di sore hari pukul 15 30 18 00 WIB Foto heni palembang RADAR PALEMBANG Selama bulan Ramadan umat Islam mengalami perubahan pola makan Untuk itu banyak pelaku usaha kuliner mengubah jam operasional mereka menyesuaikan kondisi tersebut Dapur Neka contohnya tempat makan yang terletak di pinggir Jalan Sukabangun 2 tepat di depan Toko Balon Faza Palembang ini biasa buka mulai pukul 6 00 10 00 WIB kini hadir di di sore hari pukul 15 30 18 00 WIB Selain itu tempat makan yang biasa menyediakan sarapan dengan menu khas Minang kini beralih ke menu untuk berbuka puasa Selama bulan Ramadan kita berganti menu Sekarang kita menjual Menu Takjil Ramadhan dan Menu Spesial Ramadhan jelas Dedi pemilik Dapur Neka Kamis 7 4 Beragam menu takjil seperti serabi kolak durian ketan durian kolak pisang dan ubi bubur kampiun talam ubi talam labu laksan celimpungan bubur cenil bubur kelepon aneka jajanan pasar dan masih banyak lainnya Menu takjil ditawarkan mulai dari harga Rp 1 000 Sementara untuk Menu Spesial Ramadhan disajikan aneka lauk dan sayur khas Minang dengan menu yang berbeda setiap harinya Seperti menu untuk tanggal 7 April 2022 ada ayam asam manis tuna balado tahu cabe garam gulai daun ubi ikan sale dan tumis wortel buncis Semua menu ditawarkan dengan harga terjangkau mulai dari Rp 12 000 Rp 22 000 per box Sedangkan untuk tanggal 8 April ada ayam lado hijau sambal hati ampela telur tiga rasa tumis labu wortel tumis buncis jagung dan gulai kacang panjang Menu dibanderol mulai dari Rp 10 000 Rp 25 000 per box Kita juga menyediakan nasi kotak dan snack box untuk berbuka puasa bersama tapi by order sistemnya ujar Dedi Paket menu Ramadan juga bisa dipesan melalui nomor WhatsApp 0899 4368 255 10 00 17 00 atau DM Instagram dapur neka plb Untuk jasa kurir ditambahkan Dedi bisa dipesan melalui DM Instagram dengan harga Rp 10 000 untuk jarak pengantaran maksimal 10 KM dari Dapur Neka Untuk info penggunaan jasa kurir paling lambat diterima team Dapur Neka pukul 10 00 WIB setiap harinya hen

Sumber: