BACA JUGA:Ini Catatan Penting Kontribusi Suzuki Indonesia Setahun Terakhir
Velg mobil yang asli selalu menggunakan kemasan berkualitas dan dilengkapi dengan surat-surat yang berisi informasi produk, kartu garansi, dan kelengkapan lainnya.
Membeli di Dealer Resmi
Jika tidak mau ribet mengecek keasliannya, kamu bisa pergi ke dealer resmi terdekat untuk mendapatkan velg mobil yang sudah terjamin keasliannya.