4 Hari Lagi, AHM Perkenalan Unit Terbarunya, Bisa PCX 160 atau Genio, Berikut Analisanya

Senin 02-12-2024,14:13 WIB
Reporter : David Karnain
Editor : David Karnain

Lalu pada lampu bagian depan mendapat ubahan, kini terpisah kanan dan kiri dan lebih sporty dengan adanya tambahan alis. 

BACA JUGA:Wow! Astra Honda Motor Klaim Kuasai Market Share Penjualan hingga 77 Persen, Data per Juni 2024

BACA JUGA:GIIAS 2024, Astra Honda Motor Pamerkan Bintang Utamanya Saat Ini, Sepeda Motor Listrik Canggih EM1 e:

Beralih ke bagian belakang, lampunya melengkung berbentuk V dengan posisi lampu sen ada di sisi bawah kanan dan kirinya.

Kemudian ada layar TFT digital berbentuk kotak, yang bakal menampilan berbagai informasi soal motor di bagian kokpit. 

Selain itu, di Eropa bakal ada model DX baru untuk tahun 2025 nanti yang memperkenalkan layar TFT lima inci baru di bagian depan yang menawarkan kontrol intuitif, kejelasan dalam cahaya terang.

Honda PCX 2025 pertama kali menampakkan ke publik di EICMA 2024 silam di Milan, Italia awal November ini, tapi untuk pasar Eropa tentunya versi 125 cc.

BACA JUGA:Astra Honda Motor Kenalkan Motor Listrik Honda EM1 e, Siapkan hingga 1.200 Dealer Logo e Shop

BACA JUGA:Minggu Depan AHM Pastikan Motor Baru Honda Meluncur, Apakah Motor Listrik Sesuai Komitmennya, Ini Alasannya

Perubahannya tidak terlalu banyak, bisa dibilang sebagai minor change.

Pada varian tertinggi juga hadirkan konektivitas smartphone Honda RoadSync yang mudah. ​​ 

Beralih ke sektor dapur pacu, di Eropa PCX hadir dengan mesin 125cc, tentunya untuk pasar Indonesia bakal gunakan mesin 160 cc.

Kategori :