5 Ide Jualan Minuman dan Makanan Paling Laris Saat Ramadhan

Selasa 21-03-2023,12:46 WIB
Reporter : Rica Karnila
Editor : Maulana Muhammad

Waktu yang paling di tunggu-tunggu adalah ketika berbuka puasa beragam menu seperti gorengan, cemilan murah dan enak memang banyak sekali penggemarnya walapun ada beberapa orang yang tidak suka berbuka puasa dengan maknan yang berminyak.

Jajan pasar adalah makanan tradisional yang diperjual belikan di pasar umumnya berupa makanan ringan yang memiliki beragam cita rasa yang gurih atau manis sejenis cukup beragam ada putu, kue lapis, wajik, klepon, getuk, onde-onde dan masi banyak lagi jenis maknan yang lainnya.

Rata-rata jajanan di pasar terbuat dari tepung beras, tepung terigu, sagu, bahan-bahanya yang mudah dicari di berbagai dan cara pembuaatanya yang cukup mudah.

Dengan rasanya yang manis dan teskturnya yang lembut tidak hanya digemari orang-orang dewasa tetapi anak-anak juga sanga mengemari sekali tentu saja dengan cara begitu julanan kamu semakin laris manis.

Kamu tak perlu repot untuk membuatnya sendiri, kamu bisa membelinya atau memesanya dari para pembuat kue yang ada, walau untungnya jadi gak banyak.

5.Jualan Lauk Masak 

Ide jualan yang satu ini tidak kalah larisnya, makanan berat seperti lauk-pauk pun bisa menjadikan alternatif  untuk berbuka puasa.

Saat bulan puasa orang akan cendrung malas untuk memasak makanan khusunya lauk karena sudah capek dengan pekerjaanya seharian yang cukup melelahkan atau karena sering sulit untuk merasakan dan menakar bumbu.

Buat kamu yang pintar dalam memasak bisnis satu ini cukup membantu kamu untuk mendapatkan peluang di bulan Ramadhan. Bukan hanya di bulan Ramadhan saja tetapi bisa dijalani juga dalam hari-hari biasa.

Itulah tadi 5 Ide Jualan Minuman dan Makanan Paling Laris Saat Ramadhan. Semoga dengan membaca artikel ini kamu sudah bisa memikirkan mana yag diantara bisnis tersebut yang bisa kamu cuba.

Kategori :