Berikut 10 Perusahaan Tanam Investasi Terbesar di Sumsel

Senin 20-02-2023,13:32 WIB
Editor : Susi Yenuari

PALEMBANG, RADARPALEMBANG.COM - Provinsi Sumsel berhasil mencapai investasi over target sepanjang tahun 2022.

Dari target Rp41 triliun, tercapai Rp41,123 triliun, berkat perusahaan yang telah menanamkan sejumlah investasi.

Berikut 10 perusahan yang menanamkan investasi terbesar dalam realisasi investasi sepanjang tahun 2022, yakni :

1. PT Huadian Bukit Asam Power dengan investasi Rp5,11 triliun.

2. PT Oki Pulp & Paper Mills Rp4,05 triliun

3. PT Waskita Sriwijaya Tol Rp2,59 triliun

BACA JUGA: Penambangan Minyak Illegal di Muba Sumsel Menggila, Satu Sumur Kembali Terbakar Telan Korban Jiwa

4. PT Shenhua Guohua Lion Power Indonesia Rp2,20 triliun.

5. PT Supreme Energy Rantau Dedap Rp1,31 triliun

6. PT Hutama Karya Rp1,06 triliun

7. PT Indonesia Fibreboard Industry Rp670 miliar

BACA JUGA:Erick Thohir Usul Bunga 0 Persen Bagi Usaha Mikro ke Bank Indonesia

8. PT Pamapersada Rp540,79 miliar

9. PT Wahana Bandhawa Kencana Rp497,1 miliar

10. PT Bumi Sawit Permai Rp470,97 miliar.

Asisten II Bidang Ekonomi, Keuangan dan Pembangunan Provinsi Sumsel, Budhy Darma mengatakan 10 perusahaan itu berperan besar terhadap peningkatan Pendapatan Asli Daerah (PAD) yang bertujuan mensejahterakan masyarakat.

Kategori :